Tips Cepat Menurunkan Berat Badan

Tips Cepat Menurunkan Berat Badan - Anda ingin menurunkan berat badan? Anda merasa tidak percaya diri dengan teman-teman dan sahabart karena bentuk badan yang tidak normal? Atau anda malu sama pasangan anda? Nah tidak ada salahnya donk kita cari tahu penyebabnya.

Kebiasaan-kebiasaaan buruk yang secara tak sadar anda lakukan dapat membuat berat badan anda naik secara drastis. Sebeneranya kenaikan berat badan tidak hanya karena kebanyakan makan tetapi juga dikarenakan ada orang yang mempunyai pembakaran lemak tubuh yang tidak normal dan cepat tanpa diiringi olahraga sehingga mereka makan apapun tidak akan membuatnya gemuk.

tips menurunkan berat badan

Beberapa kebiasaan yang dapat membuat anda gemuk di antaranya :

Banyak Ngemil
Sering ngemil terutama di malam hari akan membuat berat badan anda bertambah besar.

Sering Makan Gorengan
Gorengan memliliki kandungan lemak cukup banyak. Terlalu sering memakan gorengan dapat membuat berat badan anda naik bertambah besar.

Stress
Sebagian orang melampiaskan stress dengan banyak makan. Kebiasaan ini tentu saja membuat badan anda tidak sadar bertambah besar.

Pola hidup tidak sehat
Kebiasaan seperti kurang olahraga dan terlalu banyak begadang serta makan dimalam hari akan membuat tubuh anda gemuk. Kadang sebagian orang tidak menyadari hal ini.

Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami

Olahraga
Berolahraga secar teratur setiap hari atau paling tidak minimal 1 kali seminggu dapat mengeluarkan racun dalam tubuh melalui keringat.

Pola Pikir Sehat
Pola pikir sehat anda bakal selalu melihat setiap masalahan dengan baik dan benar serta berusaha untuk menyelesaikannya dengan baik bukan malah melampiaskan kepada makanan.

Gym
Apabila anda tidak maksimal melakukan olahraga sendiri anda dapat mencoba sewa instruktur olahraga di gym dengan jadwal teratur tentunya, anda bisa menyebutkan target seperti apa dan biarkan instruktur yang menyusun pola olahraganya untuk anda secara tepat dan teratur.

Makan Sayur dan buah-buahan
Tambah porsi buah dan sayur kedalam menu makanan anda sehingga bisa membuat tubuh mendapatkan serat yang lebih daripada makanan yang berlemak.

Nah demikian tadi Tips Cepat Menurunkan Berat Badan.
Semoga bermanfaat.

Tips Cepat Menurunkan Berat Badan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: dinabilazahra blog