Tips dan Cara Menghilangkan Wajah Kusam Seketika, Kulit kusam memang sangat mengganggu penampilan terus bagaimana cara mengatasi nyq.......? Dengan menggunakan make up sebagai penutup wajah yang kusam bukan merupakan solusi yang baik. Malah akan menambah kusamnya wajah setelah penggunaan make up. Wajah kusam dapat disebabkan oleh banyak hal. Baik sebab yang datang dari dalam maupun dari luar. Sebab dari dalam yaitu kurangnya asupan vitamin yang membuat kulit menjadi kusam dan terlihat tidak segar. Selain itu asupan air yang kurang juga akan membuat wajah menjadi kusam. Maka harus menggunakan cara menghilangkan wajah kusam yang tepat. Sedangkan sebab dari luar lebih banyak dan lebih berbahaya. Polusi udara membuat kulit mengalami kekusaman jika tidak di barengi dengan perawatan. Penyebab lainnya yaitu radiasi UV, make up dan lain-lain.
Berikut ini ada beberapa bahan alami dan beserta tips yang bisa mengatasi wajah kusam. Bahan dan tips tersebut yaitu :
• Setelah memakai make up, bersihkanlah dengan menggunakan pembersih dari susu atau cleaning milk. Jika tidak carilah pembersih yang cocok untuk muka agar wajah tidak kering setelah dibersihkan. Dengan menggunakan pembersih maka sisa make up yang tidak bisa diangkat oleh facial foam akan hilang.Cara menghilangkan wajah kusam ini sangatlah mudah.
• Gunakan pula buah pepaya, Manfaat buah pepaya yang memiliki kandungan anti septik atau biasa di sebut papain yang tinggi akan membantu kulit lebih segar sepanjang hari. Buah ini juga mengandung Vitamin C B kompleks dan vitamin E yang sangat tinggi.
• Gunakan oatmeal dan juga madu untuk di jadikan scrub. Scrub sendiri akan mengangkat sel kulit yang sudah mati sehingga sel baru akan tumbuh kembali. Caranya yaitu dengan mencampurkan keduanya dengan perbandingan 3 : 1 untuk oatmeal dan madu. Oleskan pada bagian wajah secara keseluruhan lalu gosok perlahan selama satu menit saja. Setelah itu bilas menggunakan air bersih.
• Jangan lupa menggunakan krim siang dan untuk malam seti harinya. Krim siang akan membuat kulit terlindungi dari paparan matahari yang membuat kulit kusam. Sedangkan untuk krim malam akan membantu kulit wajah mengalami regenerasi.
Cara menghilangkan wajah kusam di atas akan memiliki hasil yang maksimal jika di lakukan secara teratur. Atau bisa juga di baca artikel 7 Tips Cara Mengatasi Kulit Kering dan Kusam. Itulah beberapa tips yang bisa kami berikan mengenai mengatasi wajah kusam semoga bermanfaat.